Senin, 06 Januari 2014

Our Rice field

Lahan pertanian di dusun luwung desa gang-gang panjang merupakan lahan pertanian produktif dan sangat subur. Petani di dusun tersebut adalah petani yang hebat. Mereka memiliki ketekunan yang luar biasa untuk menggarap lahan sawahnya untuk ditanami padi, kacang hijau, kedelai, tebu, dll secara bergantian. Hasil pertaniannya akan digunakan oleh petani sendiri dan sisanya dijual ke distibutor, ke pasar tradisional, maupun ke toko ritel. Penulis sangat senang melihat lahan pertanian yang hijau dan luas, seperti melihat surga, namun penulis juga kawatir terhadap peralihan lahan pertanian menjadi lahan perumahan yang dapat mengurangi dan merusak lahan pertanian dengan sangat cepat. Penulis harap lahan pertanian di dusun luwung bisa menjadi lahan pertanian yang maju dan moderen, dan tidak dialihfungsikan menjadi lahan perumahan maupun lahan industri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar